Panti Asuhan Binaan

Standard

Have fun togehtehr with the orphan 😀

Himpunan Mahasiswa

Panti Asuhan Binaan (PAB) adalah suatu kegiatan yang utamanya bertujuan memperbaiki kualitas kesehatan penghuni suatu Panti Asuhan serta warga sekitarnya yang akan diikuti dengan berbagai follow up serta  memperkenalkan nama HIMA PSPD dalam tatanan lokal.

Pada hari Minggu, 31 Maret 2013 lalu HIMA PSPD menyambangi suatu panti asuhan bernama Panti Asuhan Nor Hidayah di daerah Sungai Andai, Banjarmasin untuk melakukan penyuluhan hidup sehat, melakukan cek Antropometri gratis untuk menentukan status gizi penghuni dan warga sekitar, juga melakukan pengukuran tekanan darah dan cek gula darah gratis yang dikemas dalam konsep yang tidak kaku dan penuh games interaktif.

Acara yang dipimpin oleh host saudara Hutama dan Elma ini dibuka dengan doa dan sambutan-sambutan.

Sambutan pertama oleh Ketua Pelaksana PAB, saudara Pradhika, diikuti oleh sambutan dari Ketua HIMA saudara Latif dan Perwakilan Panti Bapak Alan sekaligus membuka secara resmi acara ini.

Berlanjut kepada penyuluhan Hidup Sehat oleh Dr. Vina Dwiana, Sp.KK , penyampaian…

View original post 262 more words

Leave a comment